Kamis, 06 Mei 2010

SMS TRANSLATOR TELKOMSEL


Telkomsel SMS Translator merupakan sebuah terobosan dari Telkomsel dan Gooogle Technology yang memudahkan kamu untuk menerjemahkan Bahasa Indonesia kedalam berbagai bahasa asing dunia atau sebaliknya.

Caranya Mudah:
SMS kalimat apa saja dalam bahasa Indonesia ke 4664 maka akan diterjemahkan kedalam bahasa Inggris
SMS kalimat apa saja dalam bahasa asing ke 4664, maka akan dterjemahkan kedalam Bahasa Indonesia


Untuk menerjemahkan satu bahasa ke bahasa lain, cukup menambahkan [kode bahasa]: [kalimat yang hendak diterjemahkan] kirim ke 4664
Ketik INFO ke 4664 untuk informasi lebih lanjut atau ketik INFO2 ke 4664 untuk informasi kode bahasa.

Tarif Layanan:
Layanan Telkomsel SMS Translator dapat dinikmati oleh seluruh pelanggan Telkomsel (kartuHALO, simPATI dan Kartu As)
Layanan Telkomsel SMS Translator untuk masa promosi akan dikenakan tarif sebesar Rp 100/SMS (sebelum PPN) baik itu kirim dan terima SMS dari 4664. Masa promosi sampai dengan tanggal 31 Mei 2010.

Keuntungan Layanan Ini:
Mudah digunakan! SMS kalimat apa saja dalam bahasa Indonesia ke 4664 dan akan langsung diterjemahkan ke bahasa Inggris. Atau SMS kalimat apa saja dalam bahasa asing ke 4664, maka akan langsung diterjemahkan ke Bahasa Indonesia
Murah! Cuma Rp 100/SMS (sebelum PPN) selama masa promosi hingga 31 Mei 2010.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar